Kepala Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penanggulangan Bencana Kabupaten Natuna Syawal Saleh mengatakan, pihaknya terus berusaha mengusulkan sarana dan prasarana yang menunjang kinerja para personel Damkar Natuna. Sebagai penunjang kinerja dalam memadamkan api, sudah seharusnya keselamatan personel paling utama. Makanya,…
